Tempat Wisata Di Malaysia Termurah

Tempat Wisata Di Malaysia Termurah

Malaysia merupakan sebuah negara yang unik. Karena mempunyai tiga ras di antaranya adalah Melayu, China dan juga India. Akan tetapi di sisi lain negara tetangga Indonesia ini ternyata juga mempunyai tempat wisata yang sangat bagus juga lho. Nah pastinya anda ingin tahu kan tempat wisata di Malaysia yang termurah?

Akan tetapi sebelum membahas lebih jauh tentang negara yang mempunyai julukan Negeri Jiran tersebut. Perlu anda ketahui bahwa Indonesia dan Malaysia merupakan satu rumpun yang snagat kental. Akan tetapi mulai dri olahraga hingga kenegaraan terkadang sering sekali menimbulkan kontroversial. Tetapi tetap saja ya yang namanya wisata tetap perlu di kunjungi. Nah dibawah ini merupakan tempat-tempat yang mana perlu anda datangi.

Ulasan Tempat wisata di Malaysia

Bukit Bintang

Tempat Wisata Di Malaysia Termurah

Tempat wisata di Malaysia yang pertama adalah Bukit Bintang. Mungkin dari namanya anda berpikir bahwa ini terdapat di sebuah tempat yang tinggi dan juga sejuk. Jika anda berpikir demikian jelas salah, karena ini merupakan sebuah kawasan yang berada di Kuala Lumpur. Disini merupakan sebuah tempat perbelanjaan dan juga hiburan yang sangat menyenangkan. Bahkan barang-barang branded disini anda bisa jumpai. Kemudian jika anda ingin mendapatkan hiburan yang lebih ekstrem, maka anda pun bisa datang di sejumlah klub malam yang ada di tempat ini. Tenang untuk transportasi anda bisa memakai MRT, LRT dan juga bus lokal serta taxi. Jadi jika and memang ingin pulang pagi pun, maka anda tidak perlu merasa khawatir.

Menara Kembar Petronas

Tempat Wisata Di Malaysia Termurah

Kedua tempat wisata di Malaysia lainnya adaah menara kembar Petronas. Bisa dibilang ini merupakan sebuah ikon negara Malaysia. Bahkan tempat ini setiap harinya tidak pernah sepi. Bahkan ada pepatah mengatakan belum ke Malaysia, jika belum foto di gedung kembar ini. Hampir setiap hari banyak wisatawan dari berbagai mancanegara datang ke tempat ini hanya untuk berfoto. Akan tetai jika kesini ada baiknya anda datang di malam hari. Dan menara kembar ini letaknya berada di Kuala Lumpur.  Menariknya ketika anda berkunjung kesini, maka anda tidak akan di pungut biaya sepeser pun.

Batu Caves

Tempat Wisata Di Malaysia Termurah

Berikutnya adalah Batu Caves. Bisa dibilang ini merupakan tempat kedua setelah menara Petronas yang dijadikan sebagai ikon. Jadi ini merupakan sebuah kuil yang letaknya di dalam gua. Jika anda ingin ke tempat ini, maka anda bisa berkunjung ke kota Selangor. Di tempat ini juga terdapat patung tertinggi Murugan, yang mana merupakan salah satu dewa yang dihormati masyarakat Hindu India. Menariknya jika anda ingin mencicipi kuliner khas India, maka anda tidak perlu ke negara tersebut. Karena dengan anda berkunjung ke Malaysia dan di tempat ini. Maka anda pun juga bisa merasakan sejumlah makanan khasnya yang benar-benar sangat enak.

Melaka – Tempat Wisata Di Malaysia

Tempat Wisata Di Malaysia Termurah

Dan yang terakhir adalah Melaka. Ini merupakan sebuah kota tertua yang ada di Malaysia. Karena kala itu Kaisar Cheng Ho pernah berkunjung ke tempat ini sebagai tempat persinggahannya. Jadi jangan kaget apabila di negara ini mempunyai ras Malaysia juga. Bisa dibilang ketika anda beriwisata kesini anda benar-benar wisata edukasi. Apalagi jika anda berkunjung ke Jonker street. Dimana anda bisa menemukan bangunan-bangunan tua bernuansa China. Kemudian disini anda pun bisa menemukan barang antik, museum dan juga keleteng yang memang sangat bagus.